Pengikut

Jumat, 24 Juni 2011

Indonesia dalam Bencana  :

Negeri yang dikelilingi 129 gunung api, 79 diantaranya terhitung aktif sehingga indonesia menjadi langganan gempa.
Indonesia bahkan boleh jadi satu-satunya negara dengan gempa paling sering, dan konon gempa dahsyat pernah terjadi di indonesia dulu sekali yang kemudian mengubah segalanya.
tercatat sebagai contoh, di tahun 2004 yang lalu gempa 9,2 SR kemudian meluluh lantakkan wilayah Aceh hingga ke wilayah Thailand, Sumatera, Srilanka dan negara-negara lainnya yang memakan korban kurang ebih 250 ribu jiwa.
Dalam jangka waktu beberapa tahun saja para pakar gempa Indonesia mencatat lebih dari 2500 kali gempa di Indonesia ini, dan beberapa diantaranya adalah termasuk gempa besar dan mampu merusak.
Sehingga pada para ahli gempapun berkumpul di istana negara untuk meningkatkan kewaspadaan akan gempa bumi di Indonesia.
kemudian juga beredar abar yang g kalah fantastisnya bahwa, konon menurut para pakar Atlantis Brazil duluuu sekali Indonesia alias Nesos tidak lain adalah ATLANTIS – benua yang tenggelam karena gempa, gunung api, dan banjir besar.....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Blog Oyi Lindu

My Great Web page